Latest News

Peran & fungsi Lembaga Ekonomi


Peran & fungsi Lembaga Ekonomi
Ekonomi adalah segi yang vital dalam menunjang kehidupan masyarakat di suatu daerah. Hal ini berkaitan dengan kebutuhan yang harus didapat oleh individu dalam mempertahankan hidupnya.

Masyarakat yang memiliki tingkat kenyamanan pasti memiliki sistem perekonomian yang sempurna yaitu ada keseimbangan antara kegiatan produksi, konsumsi, dan distribusi. Oleh karena itu untuk menjaga tingkat kesempurnaan maka dibentuknya lembaga ekonomi. Peran dan fungsi lembaga ekonomi dalam masyarakat adalah sebagai berikut:

a. Menjaga kesetabilan kegiatan ekonomi dalam masyarakat.
b. Mengusahakan terpenuhinnya kebutuhan hidup setiap individu dalam masyarakat.
c. Mengatur pendistribusian kebutuhan dalam masyarakat.
d. Menyelesaikan permasalahan-permasalahn yang bersifat ekonomi dalam masyarakat.

0 Response to "Peran & fungsi Lembaga Ekonomi"

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Klik salah satu Link di Bawah ini, untuk menutup BANNER ini...